Sunday, April 10, 2016

Tugas Credit Officer PT. Bank Danamon Indonesia Tbk

Tugas Credit Officer PT. Bank Danamon Indonesia Tbk
Deskripsi pekerjaan, Tugas, dan Tanggungjawab Credit Officer PT. Bank Danamon Indonesia Tbk (DSP) adalah sebagai berikut :
  • Bertanggung Jawab terhadap proses kredit dan memastikan kredit yang diberikan kepada debitur berkualitas
  • Melakukan survei kelayakan calon debitur ke lapangan