- Mampu membaca/menginterpretasikan gambar dan spesifikasi
- Mempunyai pengetahuan tentang operasi dan prosedur lapangan
- Mampu membuat perhitungan rencana anggaran biaya
- Membuat perhitungan harga upah kerja
- Ikut membantu dalam penyusunan berkas penawaran
Informasi Seputar Deskripsi Pekerjaan, Tugas, dan Tanggungjawab Berbagai Profesi di Perusahaan Produk dan Jasa
Sunday, April 10, 2016
Tugas Staf Estimator PT. Sinarbali Binakarya
Deskripsi pekerjaan, Tugas, dan Tanggungjawab Staf Estimator PT. Sinarbali Binakarya adalah sebagai berikut :