Wednesday, April 20, 2016

Tugas Supervisor Merchandiser PT. Duta Lestari Sentratama

Tugas Supervisor Merchandiser PT. Duta Lestari Sentratama
Deskripsi pekerjaan, Tugas, dan Tanggungjawab Supervisor Merchandiser PT. Duta Lestari Sentratama adalah sebagai berikut :
  • Bertanggung jawab terhadap tim TL dan SPG agar bisa mencapai target dengan product-product yang ada
  • Laporan implementasi program nasional team
  • Mengkoordinasikan target dan pencapaian team ( sell in )
  • Melakukan visit toko untuk mengecek apa yang dilakukan tim SPG/ MD