Thursday, November 10, 2016

Tugas Manager Hotel PT. Kualanamu Bina Mitra Lestari

Tugas Manager Hotel PT. Kualanamu Bina Mitra Lestari
Deskripsi pekerjaan, Tugas, dan Tanggungjawab Manager Hotel PT. Kualanamu Bina Mitra Lestari adalah sebagai berikut :

  • Memimpin perusahaan dan menjadi motivator bagi karyawannya
  • Mengelola operasional harian perusahaan
  • Merencanakan, melaksanakan, mengkoordinasi, mengawasi dan mengalisis semua aktivitas bisnis perusahaan
  • Mengelola perusahaan sesuai dengan visi dan misi perusahaan
  • Merencanakan, mengelola dan mengawasi proses penganggaran di perusahaan
  • Merencanakan dan mengontrol kebijakan perusahaan agar dapat berjalan degan maksimal
  • Memastikan setiap departemen melakukan strategi perusahaan dengan efektif dan optimal
  • Mengelola anggaran keuangan perusahaan
  • Memutuskan dan membuat kebijakan untuk kemajuan perusaahan
  • Membuat prosedur dan standar perusahaan
  • Membuat keputusan penting dalam hal investasi, integrasi, aliansi dan divestasi
  • Merencanakan dan mengeksekusi rencana startegis perusahaan jangka menengah dan jangka panjang untuk kemajuan - perusahaan
  • Menghadiri pertemuan, seminar, konferensi maupun pelatihan